Site Overlay

Japanese Driving License: The Driving Test

I wrote an article in Bahasa Indonesia, entitled Demistifikasi SIM Jepang, about my experience in transferring my foreign driving license into a Japanese driving license. I have no plan to rewrite the whole story into English, but a short-writing here about some advice that I learned during the process may be useful for those whoContinue readingJapanese Driving License: The Driving Test

Demistifikasi SIM Jepang

Tulisan ini mengisahkan pengalaman saya mengikuti proses transfer Surat Izin Mengemudi (SIM) Indonesia ke SIM Jepang di Pusat Izin Mengemudi Moriyama, Prefektur Shiga. Tulisan ini tidak memuat teknik jitu, apalagi jurus kilat 24 jam, untuk memperoleh SIM Jepang. Memperoleh SIM Jepang terkenal sulit di kalangan orang asing, sehingga ada banyak tulisan terkait yang dapat ditelusuriContinue readingDemistifikasi SIM Jepang

Kemewahan sekolah di mata bocah

“…. Tidak ada informasi yang meyakinkan mengenai pengalaman manusia setelah kematian. Saat saya naik ke kelas VI SD, Ibu membawa saya ke sekolah baru. Sekolah tersebut sangat kecil, lapangannya sempit, ruang kelas hanya empat. Saya protes dan menolak masuk sekolah tersebut. Sayang, anak kecil tidak berdaya. Namun, siapa sangka SD tersebut menjadi SD terbaik dalamContinue readingKemewahan sekolah di mata bocah

Puntung aritmatika dalam asbak

Genap tiga belas tahun sudah usia si Bonar. Ia lahir di bulan Mei, menjadi siswa paling kecil di kelas VI Sekolah Dasar Negeri 001 kampung Godong Mewek. Tidak jelas mengapa pemerintah menuliskan angka tiga digit kepada satu-satunya sekolah di kampung itu. Yang jelas bangunan sekolah itu tampak lusuh, tidak pernah direnovasi sejak diresmikan tiga dasawarsaContinue readingPuntung aritmatika dalam asbak

Sajian di ruang ujian: gratifikasi, berkat, sedekah, sesajen.

“Kuliah di Jepang saja! Nggak repot kemah di depan ruang dosen, nggak repot ngurus menu makanan sebelum ujian.” Kalimat di atas adalah salah satu candaan-serius yang pernah saya lontarkan kepada salah seorang civitas akademika untuk mendorongnya kuliah ke negeri yang lebih “timur”. Serius karena klausa terakhir di kalimat tersebut terinspirasi dari pemandangan mahasiswa yang menyediakanContinue readingSajian di ruang ujian: gratifikasi, berkat, sedekah, sesajen.

Clarifying the microscopic structure and movement of water

While being so near to us, water is the most puzzling substance in our life. After 40 years of research works on the mysterious movement of water with the help of computer simulation and the advance of analysis skills, have we actually found a new story that can tell us more about water? It hasContinue readingClarifying the microscopic structure and movement of water

Renting an apartment in Japan: things that foreign students must know

Looking for an apartment in Japan can be complicated for foreign students because of the difference in renting system, the language limitation, and the way how Japanese view the foreigner itself. In the case of Okayama University, if you’re coming alone and this is your first time to Japan, you can ask your professor toContinue readingRenting an apartment in Japan: things that foreign students must know

Pop-up Japanese dictionary for Firefox and Chrome

Rikaichan and Rikaikun are add-on/extension for Firefox and Chrome web browsers that can instantly display the translation of a Japanese word. The translation is displayed when users hover their mouse pointer over a Japanese phrase on a web page. If you are a foreigner who lives in Japan, or planning to travel to Japan, orContinue readingPop-up Japanese dictionary for Firefox and Chrome

Kamus Bahasa Jepang Otomatis untuk Firefox dan Chrome

Rikaichan dan Rikaikun adalah ekstensi browser Firefox dan Chrome untuk membantu pengguna menemukan arti kosakata bahasa Jepang yang terdapat dalam suatu laman web dengan cepat. Jika anda tinggal di Jepang, atau ingin mengunjungi Jepang, atau tertarik dengan budaya Jepang, mungkin anda pernah mencari informasi di suatu situs atau mengisi form aplikasi online yang tertulis dalamContinue readingKamus Bahasa Jepang Otomatis untuk Firefox dan Chrome